Adsense

Encephalartos Series ( Bagian I )


Habitat asal dan penyebarannya di bukit-bukit berpasir di Cape Province, Afrika Selatan. Merupakan jenis cycads yang berukuran kecil dengan panjang daun rata-rata sekitar satu meter. Arenarius mirip dengan En. Latifrons.

Arenarius membutuhkan tempat tumbuh yang amat sangat porous, lebih dari yang dibutuhkan Aemulans, lebih menyukai sedikit naungan, serta bersifat sensitive terhadap hawa dingin.




2. En. Aemulans


Habitat asalnya dari bukit Natal di Afrika Selatan. Merupakan jenis Cycads ber-”Sucker” dengan ukuran kecil hingga sedang, mencapai tiga meter. Spesies ini sangat dekat dengan En. Natalensis dan En. Lebomboensis.

Aemulans hidup di daerah yang mendapat sinar matahari cukup, dengan tingkat porousitas tanah yang baik, serta bersifat toleran terhadap hawa dingin.




3. En. Alstenteini


Habitat asal dan penyebarannya di sepanjang kawasan pantai Cape Province Timur, Afrika Selatan. Merupakan jenis cycads yang berukuran sedang mencapai sekitar 5 M.

Alstenteini menyukai daerah yang sedikit lembab, tetapi dengan drainase yang baik. Bisa tumbuh baik di daerah yang mendapat sinar matahari penuh ataupun dengan naungan. Alstenteini bersifat serta toleran terhadap sinar matahari maupun hawa dingin, serta mudah ditransplantasikan melalui sucker-nya.



4. En. Aplanatus

Habitat aslinya berasal dari daerah hutan kering di bagian timur laut Swaziland. Termasuk kedalam jenis cycads berukuran sedang, dengan daun berwarna hijau mengkilat yang bisa mencapai 3,5 meter.

Aplanatus menyukai sedikit naungan dan tanah berdrainase baik.



Pic from wild-about-you


5. En. Bubalinus

Hidup di daerah berbatu-batu sebuah bukit kwarsit di Tanzania utara. Merupakan cycad ber-sucker ukuran kecil, dengan ukuran sampai dengan 2 meter. Daun mengkilap, berwarna hijau gelap dan panjang mencapai 1,6 meter.

Tumbuh baik di daerah dengan sinar matahari, agak lembab tetapi berdrainase baik. Bubalinus dikenal tidak menyukai hawa dingin.



6. En. Cerinus

Habitatnya hanya ada di dua daerah Provinsi Natal utara, Afrika Selatan. Merupakan jenis cycads klasifikasi kecil, dengan batang sekitar 30 cm, dengan daun berwana hijau gelap keabu-abuan. Biasanya tumbuh dalam 1-3 batang. Di habitat aslinya, Cerinus biasanya meontokkan daunnya sebelum berbunga dan berbuah, baru kemudian disusul dengan munculnya daun-daun baru.

Cerinus sangat sangat langka karna eksploitasi ilegal yang berlebihan. Cerinus menyukai sinar matahari, tanah yang sangat porous serta toleran terhadap hawa dingin.



7. En. Concinnus

Concinnus ditemukan di beberapa daerah di Mozambique dan Zimbabwe. Umumnya di hutan-hutan terbuka dan berbatu-batu. Merupakan jenis cycads ukuran menengah yang batangnya bisa mencapai tinggi 4,5 meter dengan diamater 50 cm. Daun concinnus berwarna hijau gelap.

Tumbuh baik di daerah dengan sinar matahari dan drainase baik. Concinnus sangat sensitiv terhadap hawa dingin.



8. En. Chimanimaninensis

Habitat aslinya di padang rumput berbatu di pegunungan Chimanimani diperbatsan antara Mozambique dan Zimbabwe. Merupakan cycads berukuran sedang dengan tinggi mencapai 2 meter. Kadang-kadang Chimanimaninensis tumbuh menjadi perdu dengan daun berwarna hijau terang mengkilap sepanjang 1,5 meter.

Tumbuh baik di daerah dengan sinar matahari penuh, berdrainase baik dan tersedia air dalam jumlah banyak.



9. En. Cupidus

Saat ini Cupidus kebanyakan di temukan di Blyde River. Tumbuh di hutan terbuka dan padang rumput berbatu-batu, atau lereng-lereng curam. Banyak diburu kolektor tanaman langka, sehingga statusnya sangat mengkhawatirkan. Merupakan cycads ber-sucker berukuran sedang dengan tinggi sekitar 2,5 meter, berdiameter batang sekitar 30 cm dengan warna daun hijau keabu-abuan sepanjang 1 meter.

Cupidus lebih menyukai sedikit naungan, menyukai tanah yang kaya nutrisi organik dengan drainase yang baik, serta toleran dengan hawa dingin dan hawa kering.



10. En. Cycadifolius

Tidak banyak data mengenai Cycadifolius

Pic from plantapalm


Souce : pacsoa




No comments:

Post a Comment

Silahkan Koment di kolom berikut ini, jadikan blog ini sebagai tempat sharing berbagi ilmu, terima kasih

Label

Adenium (7) Aglaonema (9) Aksesoris dan Perlengkapan (2) Anggrek (3) Anthurium (1) Bangun Motivasi (4) Bibit Buah (2) Bisnis Retail (1) Bonsai (2) Budidaya (13) Budidaya Aglaonema (7) Budidaya Anthurium (6) Budidaya Anti Nyamuk (6) Budidaya Asparagus (6) Budidaya Ayam Arab (5) Budidaya Ayam Bangkok (7) Budidaya Ayam Bekisar (6) Budidaya Ayam Broiler (4) Budidaya Ayam Cemani (7) Budidaya Ayam Kalkun (4) Budidaya Ayam Kampung (6) Budidaya Ayam Mutiara (5) Budidaya Ayam Pelung (6) Budidaya Ayam Petelur (7) Budidaya Ayam Serama (6) Budidaya Bebek Pedaging (5) Budidaya Bebek Peking (6) Budidaya Bebek Petelur (5) Budidaya Begonia (6) Budidaya Bekicot (5) Budidaya Belut (5) Budidaya Bonsai (6) Budidaya Buah Alpukat (5) Budidaya Buah Anggur (9) Budidaya Buah Apel (4) Budidaya Buah Belimbing (4) Budidaya Buah Jeruk (4) Budidaya Buah Kelengkeng (5) Budidaya Buah Kiwi (2) Budidaya Buah Mangga (5) Budidaya Buah Manggis (5) Budidaya Buah Melon (5) Budidaya Buah Naga (7) Budidaya Buah Pepaya (6) Budidaya Buah Pir (2) Budidaya Buah Semangka (5) Budidaya Buah Sirsak (5) Budidaya Buah Strawberry (6) Budidaya Bunga Adenium (8) Budidaya Bunga Anggrek (7) Budidaya Bunga Bromelia (3) Budidaya Bunga Dahlia (4) Budidaya Bunga Euphorbia (6) Budidaya Bunga Gerbera (6) Budidaya Bunga Krisan (5) Budidaya Bunga Mawar (7) Budidaya Bunga Melati (6) Budidaya Bunga Rosela (1) Budidaya Bunga Sedap Mlm (5) Budidaya Burung Branjangn (5) Budidaya Burung Ciblek (4) Budidaya Burung Cucak Ijo (5) Budidaya Burung Cucak Jg (4) Budidaya Burung Cucak Rw (5) Budidaya Burung Kacer (5) Budidaya Burung Kenari (7) Budidaya Burung Lovebird (5) Budidaya Burung Merpati (5) Budidaya Burung Parkit (6) Budidaya Burung Perkutut (5) Budidaya Burung Pleci (5) Budidaya Burung Poksai (2) Budidaya Burung Puyuh (5) Budidaya Cacing Sutra (6) Budidaya Cacing Tanah (5) Budidaya Cumi-cumi (2) Budidaya Daun Dewa (3) Budidaya Ginseng (5) Budidaya Hamster (4) Budidaya Ikan Arwana (4) Budidaya Ikan Bandeng (5) Budidaya Ikan Baronang (2) Budidaya Ikan Bawal (6) Budidaya Ikan Belida (5) Budidaya Ikan Betutu (6) Budidaya Ikan Black Ghost (5) Budidaya Ikan Botia (5) Budidaya Ikan Cupang (8) Budidaya Ikan Gabus (6) Budidaya Ikan Guppy (4) Budidaya Ikan Gurame (6) Budidaya Ikan Hias Air Laut (3) Budidaya Ikan Hias Air Tawar (6) Budidaya Ikan Koi (8) Budidaya Ikan Komet (7) Budidaya Ikan Lele (8) Budidaya Ikan Lionfish (4) Budidaya Ikan Live Bearer (5) Budidaya Ikan Louhan (6) Budidaya Ikan Mandarinfish (2) Budidaya Ikan Manfish (6) Budidaya Ikan Mas (5) Budidaya Ikan Mas Koki (6) Budidaya Ikan Mujair (6) Budidaya Ikan Nila (7) Budidaya Ikan Oscar (6) Budidaya Ikan Patin (7) Budidaya Ikan Sapusapu (2) Budidaya Ikan Sepat Mutiara (3) Budidaya Ikan Sidat (17) Budidaya Jahe Merah (5) Budidaya Jamur Kancing (6) Budidaya Jamur Kuping (6) Budidaya Jamur Merang (5) Budidaya Jamur Tiram (8) Budidaya Jangkrik (6) Budidaya Kambing Perah (5) Budidaya Kambing Potong (5) Budidaya Katak Lembu (5) Budidaya Keladi Tikus (3) Budidaya Kelinci (8) Budidaya Kepiting (5) Budidaya Kerang Mutiara (5) Budidaya Kerbau (4) Budidaya Kroto (6) Budidaya Lebah Madu (5) Budidaya Lidah Buaya (5) Budidaya Lobster Air Tawar (9) Budidaya Pachypodium (6) Budidaya Pegagan (3) Budidaya Petsai (3) Budidaya Philodendron (6) Budidaya Pohon Zaitun (5) Budidaya Puring (3) Budidaya Rumput Laut (6) Budidaya Sambung Nyawa (2) Budidaya Sansevieria (8) Budidaya Sapi Perah (5) Budidaya Sapi Potong (4) Budidaya Sawi (2) Budidaya Tanaman Kaktus (7) Budidaya Tikus Putih (3) Budidaya Udang Galah (5) Budidaya Udang Windu (6) Budidaya Ulat Hongkong (2) Budidaya Ulat Sutera (6) Bunga (1) Burung Jalak Bali (3) Burung Jalak Hongkong (1) Burung Jalak Kebo (4) Burung Jalak Nias (2) Burung Jalak Putih (4) Burung Jalak Suren (4) Business Analysis (2) Business Model (2) Business Online (2) Business Plan (7) Business Strategy (3) Competitive Advantage (4) Entrepreneur Concept (3) Entrepreneurship (7) Euphorbia (3) Expo dan Pameran (9) Galeri (9) General (12) Gerbera (1) Gladiol (2) Hama dan Penyakit (5) haworthia (1) Hubungi Kami (3) Info Tanaman (15) Jalan-jalan (2) Jiwa Wirausaha (10) Kacapiring (1) Kaktus (3) Kamboja (1) Kastuba (1) Kemuning (1) Khasiat Tanaman (4) Kiat Sukses (7) Kiat Wirausaha (12) Kisah Sukses Wirausaha (5) Kreativitas Wirausaha (4) Krisan (3) Mawar (4) Media Masa (1) Media Tanam (9) Melati (3) Motivasi Wirausaha (3) Nephentes (2) Obat (11) Palem (1) Palem dan Cycads (7) Peluang Wirausaha (5) Pembangunan Citra (3) Pestisida (1) Profile (2) Promo (5) Pupuk (2) Puring (1) Rosela (1) Rumput (2) Sansevieria (2) Sirih Merah (1) Strategi Pemasaran (4) Strategic Planning (3) SWOT Analysis (3) Tabulampot (4) Taman (2) Tanaman Apotek Hidup (5) Tanaman Hias (36) Tanya Jawab (3) Tentang Kami (1) Tip dan Trik (15) TIPS (28) Usaha Agrobisnis (7) Usaha Dagang (2) Usaha kecil (5) Usaha Kerajinan (3) Usaha Makanan (3) Value Chain (1) Value Reference Model (1)